Search

Daftar Kementerian/Lembaga yang Buka Lowongan CPNS Buat SMA dan SMK

Mana yang menyediakan lowongan terbanyak bagi lulusan SMA dan SMK?

Dream - Penerimaan seleksi CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil) 2018 tak hanya menerima lamaran dari para pemilik gelar sarjana, diploma maupun master. Sejumlah kementerian/lembaga juga membuka kesempatan bgi lulusan SMA dan SMK untuk jadi abdi negarajuga mendapat tempat untuk seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018.

Kementerian Hukum dan HAM dan diketahui membuka formasi paling banyak untuk lulusan SMA dan SMK. Tercatat Ada sekitar 878 lowongan yang ditawarkan untuk lulusan SMA/SMK.

Ternyata tak hanya kementerian itu yang punya lowongan tersebut. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) juga membuka pintu bagi lulusan SMK dan Sekolah Usaha Perikanan Menengah (SUPM).

Kementerian di bawah komando Susi Pudjiastuti ini menawarkan lima posisi untuk para lulusan SMK dan SUPM.

Berikut ini Dream kumpulkan informasi tentang kementerian/lembaga yang menyediakan formasi khusus bagi SMA, SMK, atau sederajat. Yuk, disimak di bawah ini.

2 dari 6 halaman

Let's block ads! (Why?)

https://www.dream.co.id/dinar/kementerian-dan-lembaga-ini-formasi-cpns-untuk-smk-180920t.html

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Daftar Kementerian/Lembaga yang Buka Lowongan CPNS Buat SMA dan SMK"

Post a Comment

Powered by Blogger.